Mengapa Tentara Memberikan Hormat? - Triple R Magazine
Mengapa Tentara Memberikan Hormat?

Mengapa Tentara Memberikan Hormat?

Share This
Apakah hormat prajurit itu? Itu adalah sikap tubuh unruk menghormati orang yang peringkatnya lwbih tinggi. Itu adalah sikap resmi, artinya dilakukan dengan cara yang sama setiap kali.

Hormat prajurit dalam berbagai bentuk telah ada di dalam semua periode sejarah dan semua kebudayaan. Bentuk penghormatan beragam. Dalam beberapa keadaan artinya membungkuk, di tempat lain artinya berlutut, atau berbaring di tanah, atau berbagai sikap tangan. Penghormatan militer individual yang dilakukan prajurit yaitu, mengangkat tangan kanan sampai ke dahi atau ke tepian topi atau baret, belum lama berkembang dalam sejarah.

Sampai akhir abad ke 18 cara prajurit yang pangkatnya lebih rendah untuk menyalami atasannya dan hormat prajurit adalah dengan mengangkat topi. Bahkan, orang sipil masih melakukan hal ini sebagai sikap menghormati. Dan kebiasaan ini mungkin berasal dari masa ketika seorang ksatria mengangkat atau membuka helmnya di depan bangsawan.

No comments:

Post a Comment

Bijak berkomentar, bijak pula dikomentari.

Pages